
tentu, tentu saja, cinta. bukankah jalanan ibukota malam ini milik kita berdua, mungkin di sana kita akan semedi, mungkin mimpi, sedikit mengunyah makna hari, dan biarkan bintang-bintang menambatkan kilaunya di tempat-tempat kita daki. sungguh, kita butuh fantasi, cinta. agar hidup tak sia-sia
https://ayatsapardian.poetry.blog/iris-faqqua/
Mau bikin buku puisi, antologi bersama, gampang. saya bisa bantu 👍