Bantu Kamu Bikin Sajak Sapardian
Designed with WordPress
by

“tidurkan aku dalam latex batang tubuhmu, poppy”
aku bungamu, sapuan warna tebal pada tempat yang tinggi. aku mahkota sederet laki-laki yang tak mengenal warna putih
https://ayatsapardian.poetry.blog/iris-faqqua/
by

Aku ingat dua kelopak bunga Meihua yang jatuh tepat di dahimu, di taman bukit milik Lin Bu, di mana kecantikan tak pernah selesai menemukanmu. Musim silih berganti di sini, tapi selalu terasa ada lunar penuh
https://ayatsapardian.poetry.blog/iris-faqqua/
by

Pohon Gharqad selamanya gerombolan pencuri.
Mereka mencuri dua ribu pasang sepatu kami dan menyembunyikannya ke dalam tanah, seperti rangka, rangka yang terbungkus kain putih
https://ayatsapardian.poetry.blog/iris-faqqua/
*Mau bikin buku antologi puisi, saya bisa bantu
by

tentu, tentu saja, cinta. bukankah jalanan ibukota malam ini milik kita berdua, mungkin di sana kita akan semedi, mungkin mimpi, sedikit mengunyah makna hari, dan biarkan bintang-bintang menambatkan kilaunya di tempat-tempat kita daki. sungguh, kita butuh fantasi, cinta. agar hidup tak sia-sia
https://ayatsapardian.poetry.blog/iris-faqqua/
Mau bikin buku puisi, antologi bersama, gampang. saya bisa bantu ๐